Misalkan sobat memiliki Blog dengan umur yang sudah cukup lama, dan sudah memiliki kualitas dan pengunjung yang baik. Lalu sobat berniat untuk membuat Blog baru dengan konten yang sama dengan Blog yang lama, atau sobat ingin mengamankan konten Blog lama sebagai antisipasi jika terjadi kemungkinan yang tidak diharapkan, mungkin sobat perlu memindahkan seluruh postingan Blog ke Blog lainya.Untuk cara memindahkan konten/postingan ini tidaklah perlu secara manual sobat copas satu persatu postingan ke Blog lain.
Dengan menggunakan tools ekspor impor pada Blogger, kita bisa memindahkan seluruh postingan Blog secara cepat. Namun dengan cara ini seluruhnya akan terpindahkan, tidak bisa beberapa atau sebagian. Jadi jika ada beberapa posting yang tidak ingin dipindahkan ke Blog lama, setelah dipindahkan tinggal hapus saja secara manual. Sebenarnya bukan dipindahkan, tapi disalin. Jadi konten yang dipindahkan akan tetap ada pada Blog yang lama.
Oke dech, gak usah basa-basi langsung aja simak Cara Memindahkan Seluruh Postingan Blog Ke Blog Lain berikut ini :
1. Login ke akun Blogger.
2. Pada Blog lama (yang postingnya ingin dipindahkan), buka Setelan
3. Pilih Menu Lainya.
4. Lalu pada Alat Blog, pilih/klik Ekspor Blog.
5. Lalu akan muncul jendela yang memberikan info tentang Ekspor Blog. Silakan baca dahulu jika perlu. Selanjutnya langsung klik saja Unduh Blog. Maka komputer akan mengunduh kode xml dari Blog lama.
6. Jika pengunduhan telah selesai, selanjutnya pada Blog baru (yang akan dimasukan posting dari Blog lama), masuk ke bagian Setelan >> Lainya. (seperti pada blog yang lama)
7. Kalu tadi pada Blog yang lama di bagian Setelan >> Lainnya kita pilih Eksport Blog, pada blog yang baru kita pilih Import Blog.
8. Lalu akan muncul jendela tentang Impor Blog. Klik Telusuri dan pilih file xml yang telah diunduh dari Ekspor Blog. Isi kode keamanan yang diberikan, berikan centang jika ingin mempublikasikan posting secara otomatis, dan klik Impor Blog.
Selesai, seluruh posting Blog telah berhasil dipindahkan ke Blog lain
Coba lihat pada Blog yang baru diberi posting dari Blog lama. Masuk pada Daftar Post, terlihat keterangan "diimpor", masih terdapat label seperti pada Blog lama, bagian komentar masih utuh (tidak hilang).
sumber :
Artikel Lainnya
Tutorial
- Cara Mengatasi Terminal Linux Ubuntu Tidak Auto Complete Saat Ditekan TAB
- Cara Menghilangkan Index.php Pada URL Path CodeIgniter
- Cara Membuka File RAR atau ZIP di Ubuntu
- Membuat Kalkulator Sederhana dangan PHP
- Cara Mengaktifkan .htaccess atau Mod Rewrite Apache di Linux Ubuntu
- [Solved] Cara Mengatasi dpkg error locked by another process
- Cara Install Simple Screen Recorder di Linux Ubuntu/Linux Mint/Debian
- Cara Mengatasi Terminal Tidak Autocomplate Saat Ditekan TAB
- Cara Install Gammu SMS Gateway di Linux
- Cara Daftar / Membuat Akun Short.st
- Cara Intall Ayat (Al Quran Digital) di Linux
- Cara Merubah Repository Linux Mint
- Cara Download Website Full di Linux menggunakan Terminal
- Cara Install GCC, Compile C++ di Linux dan Cara Menggunakannya
- Cara Mematikan Komputer Melalui Terminal di Linux Ubuntu
- Cara Install Axel di Linux Ubuntu
- Cara Install Inkscape di Linux Ubuntu | Alternatif Pengganti Corel Draw
- Cara Install Apache, MySQL, PHP, dan PHP My Admin di Linux Ubuntu
- Cara Install SublimeText 3 + License Key di Linux
- Cara Memberi alt dan title pada gambar postingan blog untuk meningkatkan tingkat seo
- Cara Mengecek Tingkat SEO Blog atau Situs
- Cara Install Paket / File ".deb" Menggunakan Terminal di Ubuntu
- Cara Install VirtualBox di Ubuntu Melalu Terminal
- Cara Install Sublime Text Di Linux Ubuntu
- Mendapatkan Uang Dari Internet
TipsnTrik
- Cara Mengatasi Terminal Linux Ubuntu Tidak Auto Complete Saat Ditekan TAB
- Cara Memasang Anti Bom Klik di Blog Untuk Mengantisipasi / Mencegah Spam / Bom Klik Iklan Adsense
- Cara Mencegah dan Mengatasi Serta Menangani Spam / Bom Klik Google Adsense
- Cara Membuka File RAR atau ZIP di Ubuntu
- Cara Mengaktifkan .htaccess atau Mod Rewrite Apache di Linux Ubuntu
- Cara Mengatasi "System Program Problem Detected" pada Linux Ubuntu
- [Solved] Cara Mengatasi dpkg error locked by another process
- Cara Mengatasi Terminal Tidak Autocomplate Saat Ditekan TAB
- Cara Mendapatkan Pulsa Gratis Dari Aplikasi Android (Cashtree)
- Cara Merubah blogspot.co.id menjadi blogspot.com
- Cara Mengaktifkan Telnet di Windows 7/8/10
- Cara Download Website Full di Linux menggunakan Terminal
- Cara Install Axel di Linux Ubuntu
- Cara Memberi alt dan title pada gambar postingan blog untuk meningkatkan tingkat seo
- Cara Mengecek Tingkat SEO Blog atau Situs
- Cara Menampilkan Layar Smart Phone Android ke Komputer
- Cara Membuat Disclaimer Atau Privacy Policy Blog Dengan Mudah dan Instan
- Mendapatkan Uang Dari Internet
- Tip dan Trik Windows XP Lengkap
- Cara Mengembalikan Grub Linux
- Cara Install Burg (Merubah dan Mempercantik Tampilan Grub)
- Cara Mengembalikan Setting Awal Ubuntu (Default Ubuntu)
- Memutar Musik Lewat Terminal Dengan MOC
- Cara Install Kate
Other
- Sistem Pendukung Keputusan (SPK)
- Macam-Macam Bisnis Online
- Pengertian dan instilah-istilah di bisnis online PTR, PTC, PPC, CPM, Affiliate, PTS, Referral
- Pengertian, Penjelasan dan Definisi Bisnis Online
- Cara Mendapatkan Uang dari internet dengan cepat dan mudah | $3 dalam sekejab lewat AWSurveys
- Mengatasi Error "Connection for controluser as defined in your configuration failed" pada phpmyadmin
- Speech Recognition | Mengendalikan Komputer Lewat Suara
- Cara Pengembalikan Partisi Hardisk Yang Hilang Setelah Menginstall Windows 7/8
- Cara Login Wifi.id Gratis (Tanpa Software)
- Cara Donwload Video Youtube Tanpa Downloader
- Cara Mengembalikan File yang Terhapus
- Cara Menghilangkan/ Menyembunyikan Judul Blog Di Header
- Cara Memberi Password Pada Winrar
- Tips SMS-an Asyek dan Nyambung
- Kata-Kata Mutiara
Blog
- Cara Merubah blogspot.co.id menjadi blogspot.com
- Cara Memberi alt dan title pada gambar postingan blog untuk meningkatkan tingkat seo
- Cara Mengecek Tingkat SEO Blog atau Situs
- Apa Itu SEO ?
- Cara Membuat Disclaimer Atau Privacy Policy Blog Dengan Mudah dan Instan
- Kebijakan dan Privasi
- Kontak
- Site Map
- Free Download Tutorial CMS Wordpress Full
- Cara Membuat Kode HTML Agar Terbaca Sebagai Teks Biasa Pada Posting Blog
- Berbagai Gaya Posting Blog
- Cara Menghapus Blog di Blogger
- SEJARAH BLOG.
- Pengertian PTC, PPC, PPL, DAN PPS
- Pengertian Dofollow Dan Nofollow Serta Kelebihan Dan Kekurangan
- About Admin
- Cara Menghilangkan/ Menyembunyikan Judul Blog Di Header
- Pengenalan Blog, Jenis dan Manfaat Blog
- Cara Membuat Tombol Reply pada Komentar Blog
Info Dollar Gratis Terbaru
ReplyDelete( Dollar gratisnya lebih banyak dan cepat wd )
Caranya:
- kunjungi: Http://tinyurl.com/pdawwyo
- Bonus pendaftaran 100 point Untuk menghasilkan poin lebih banyak km selalu mengikuti survei yang diberikan yougov. Komisi survei 50 s/d 1000 point
- Setelah point km mencapai 5000, km bisa tukarkan dengan $25. Dan menariknya/wd/payout